URUGUAY
Nama Lengkap: Asociacion Uruguaya de Futbol
Berdiri: 1900
Bergabung dengan FIFA: 1923
Alamat: Guayaybo 1531
Montevideo 11200
Telepon: +59-82-4004814
Nomor Faks: +59-82-4090550
Presiden: Sebastian Bauza
Wakil Presiden: Lucas Blasina
Situs Resmi: www.auf.org.uy
E-mail: auf@auf.org.uy
Peringkat FIFA: 20 (per Desember 2009)
Prestasi: Juara Piala Dunia 1930, 1950; Juara Copa America 1916, 1917, 1920, 1923, 1924, 1926, 1935, 1942, 1956, 1959, 1967, 1983, 1987, 1995
Penampilan di Piala Dunia: 10 kali (1930, 1950, 1954, 1962, 1966, 1970, 1974, 1986, 1990, 2002)
SKUAD
POSISI KIPER Fernando Muslera Juan Castillo Martín Silva BELAKANG Andrés Scotti Diego Lugano (C) Diego Godín Jorge Fucile Martín Cáceres Maxi Pereira Mauricio Victorino TENGAH Walter Gargano Ignacio González Sebastián Eguren Álvaro Pereira Nicolás Lodeiro Diego Pérez Egidio Arévalo Ríos Álvaro Fernandez DEPAN Edinson Cavani Luis Suárez Diego Forlán (v-C) Sebastián Abreu Sebastián Fernández | LAHIR 16-06-1986 17-04-1978 25-03-1983 14-12-1975 02-11-1980 16-02-1986 19-11-1984 07-04-1987 08-06-1984 11-10-1982 27-07-1984 01-01-1982 08-01-1981 28-01-1985 21-03-1989 18-05-1980 27-09-1982 11-10-1985 14-02-1987 24-01-1987 19-05-1979 17-10-1976 23-05-1985 | C/G 6/0 11/0 1/0 26/1 43/4 38/3 24/0 19/0 37/0 5/0 28/0 21/1 27/5 15/2 4/0 50/0 6/0 7/0 14/2 30/10 62/24 56/30 6/0 |
Caps/gol 26 Mei 2010
----------------------------------------------------------------
Oscar Washington Tabarez
(Uruguay)
Lahir: Montevideo, Uruguay 3 Maret 1947 Karier Timnas: Uruguay U-20 (1983, 1987), Uruguay (1988-90, 2006-…) |
“Kami lolos lewat play-off. Tapi itu bukan berarti kami punya kemampuan di bawah empat wakil lain dari Amerika Latin. Piala Dunia adalah soal kesiapan dan mental, saya yakin kami punya dua hal itu. Kali ini bermain di Afrika Selatan, tim manapun belum pernah merasakan kompetisi ketat disana. Itu artinya kami punya kans yang sama dengan tim lain.”
Comments :
0 komentar to “Uruguay”
Posting Komentar